KISI KISI UJIAN SEKOLAH TIK
KISI-KISI PENULISAN
SOAL
Sekolah : SMP
Mata
Pelajaran : Teknologi
Informasi dan Komunikasi
Kurikulum : Kurikulum 2013
Alokasi
Waktu : 60 Menit
Bentuk
Soal : Pilihan
Ganda Nomor 1.s.d. 40
Tahun Ajaran :
2019/2020
KISI-KISI
SOAL UJIAN SEKOLAH
TAHUN
PELAJARAN 2019/2020
NO
|
KOMPETENSI DASAR
|
KELAS / SEMESTER
|
MATERI
|
LEVEL KOGNITIF
|
INDIKATOR
|
NO. SOAL
|
1.
|
3.1 Mengenal pemfungsian perangkat
keras dan sistem operasi, serta aplikasi.
|
VIII/I
|
- Pengenalan MS.Office
|
C2
(Pemahaman)
|
- Siswa menunjukan MS.Office yang
ada pada gambar
- Siswa menunjukan fungsi dari
perangkat keras yang disajikan
|
1,23
|
2.
|
3.5.1
Memahami
pengolahan data menggunakan fitur lanjut aplikasi office.
|
IX/I
|
-
Fungsi
MS. Office (word/Excel/Powerpoint)
|
C2
(Pemahaman)
|
-
Siswa menentukan
fungsi yang digunakan dari gambar yang ditampilkan
-
Siswa
menyebutkan fungsi pada gambar yang ditampilkan
-
Siswa
menyebutkan fungsi pada gambar yang ditampilkan
-
Siswa
menyebutkan fungsi pada gambar yang ditampilkan
|
2 – 5 , 36 -39
|
3.
|
3.2 Mengenal
data berupa angka dan hasil perhitungan rumus, dan cara menyimpan, serta
mengaksesnya.
|
VIII/2
|
-
Pengolahan
angka pada Ms. Excel serta rumus yang digunakan
|
C4
(Analisis)
|
-
Siswa
menganalisis data yang disajikan
|
6-9,30,32
|
4.
|
3.4
Memahami bahwa setiap aplikasi menyimpan data sesuai representasinya
(word-doc, excel- tabel, ppt- slides).
|
IX/II
|
-
Fungsi
lanjutan MS.Office
|
C3
(Aplikasi)
|
-
Menentukan aplikasi
yang digunakan berdasarkan gambar yang disajikan
|
10,11,33
|
5
|
3.1.1
Mengenal
Internet dan jaringan lokal, serta komunikasi data via HP (teknologi komunikasi).
|
VIII/I
|
-
Macam
– Macam jaringan internet
|
C2
(Pemahaman)
|
-
Siswa
menentukan aplikasi pada penggunaan internet
|
12,13
|
6
|
3.3.1
Mengenal
lebih dalam perkembangan komputer dan teknologi yang mengubah kehidupan sehari-hari.
|
VIII/I
|
-
Pengenalan
computer serta fungsi – fungsinya
|
C2
(Pemahaman)
|
-
Siswa
menunjukan pilihan yang tidak sesuai dengan pilihan lainnya yang berkaitan
degnan internet
|
14
|
7
|
3.3.2
Mengenal media sosial dan dampaknya.
|
VIII / I
|
-
Mengenal
social media pada internet
|
C3
(Penerapan)
|
-
Siswa
menunjukan jawaban yang paling tepat berdasarkan fungsi yang digunakan
|
15
|
8
|
3.2
Memahami bahwa bagaimana manusia berinteraksi dengan komputer melalui
algoritma, dan bahwa algoritma dirancang untuk mengeneralisasi solusi
berbagai situasi.
|
VIII / I
|
-
Fungsi
Perangkat keras computer
|
C3
(Menentukan)
|
-
Siswa dapat
menggunakan nalar yang berkaitan dengan perangkat keras computer yang
digunakan
|
16
|
9
|
3.1
Mengenal fitur lanjut browser.
|
IX / I
|
-
Fungsi
Internet
|
C3
(Menentukan)
|
-
Siswa mampu
mengaplikasikan pemahamannya mengenai internet beserta fungsi – fungsinya
|
17
|
10
|
3.2
Mengenal fitur aplikasi CMS (Content
Management System, pengelola konten web, sedapat mungkin yang berupa
freeware), dan memakai untuk membuat blog.
|
IX / I
|
-
Fungsi
lanjutan internet
|
C4
(Analisis)
|
-
Siswa mampu
mengaplikasikan pemahaman tentang internet beserta fitur yang digunakan dalam
pengoperasiannya
|
18
|
11
|
3.1.1
Mengenal
konektifitas internet melalui jaringan kabel dan nirkabel (bluetooth, wifi, broadband).
|
IX / II
|
-
Internet
dan fungsi - fungsinya
|
C4
(Analisis)
|
-
Siswa mampu
menganalis soal yang disajikan dan berkaitan denga penggunaan internet
-
Siswa mampu
menganalisis berupa cerita yang disajikan
|
19-22 , 25 ,27-29
|
12
|
3.3.1
Mengenal
lebih dalam perkembangan komputer dan teknologi yang mengubah kehidupan sehari-hari.
|
VIII / II
|
-
Dampak
penggunaan internet
|
C3
(Menentukan)
|
-
Siswa mampu
menentukan pilihan berkaitan dengan jenis – jenis istilah internet dalam
penggunaan kehiudpan sehari - hari
|
24,26
|
13
|
3.5.2 Mengenal model komputasi umum.
|
IX / II
|
-
Fungsi
– fungsi editing pada microsoft office
|
C3
(Menentukan)
|
-
Siswa mampu
menentukan menggunakan pemahaman yang didapat tentang komputasi umum pada
komputer
|
32,35
|
14
|
3.11 Cross-Cut Component, Capstone (Integrasi pengetahuan dan
keterampilan), Praktek
|
IX / II
|
-
Aplikasi
– aplikasi perangkat lunak pada komputer
|
C3
(Menentukan)
|
-
Siswa
menentukan fungsi pada ms office yang disajikan berupa gambar
|
34
|
15
|
3.3 Memahami fungsi sistem komputer
|
IX / I
|
-
|
C2
(Pemahaman)
|
-
Siswa mampu
mengaplikasikan pemahaman pengetahuan dan pemahaman tentang fungsi pada
Microsoft office word
|
40
|
|
Comments
Post a Comment